
Cara Top Up Koin eFootball 2022
Cara Top Up Koin eFootball 2022 – eFootball sebelumnya memiliki nama yang sangat populer, yaitu bernama Pro Evolution Soccer (PES)
eFootball merupakan permainan sepak bola yang telah dikembangkan dan juga telah berhasil diterbitkan Konami sejak 1995.
Di kesempatan kali ini kami akan membahas beberapa cara Top Up eFootball, karena memang Top up eFootball sangat di perlukan oleh para pengguna game sepak bola yang di mana game tersebut merupakan game masih menjadi pilihan terbaik sampai saat ini.
Koin merupakan mata uang yang sangat di butuhkan untuk membuat tim bola anda menjadi lebih cepat dan baik.
Pada eFootball atau Pro Evolution Soccer (PES) ini menyediakan fitur pembelian yang dapat di lakukan di dalam game. Dengan melalui GP atau pula koin MyClub.
Dengan itu anda bisa mendapatkan pemain terbaik dengan membeli langsung atau gacha.
Game ini tentu menyediakan beberapa metode pembayaran top up yang bertujuan untuk memudahkan para pemainnya untuk membeli koin (mata uang eFootball).
Mungkin beberapa dari anda masih bingung dengan cara top up koin. Tenang, anda dapat menyimak penjelasan kami di bawah nanti mengenai cara top up eFootball 2022 mobile.
Untuk itu, silahkan langsung saja simak penjelasan kami hingga akhir dan jangan sampai ada yang terlewatkan.
5+ Cara Top Up Koin eFootball 2022

Ada beberapa cara yang bisa anda ikuti salah satunya, cara-cara yang kami rekomendasikan di bawah ini adalah untuk melakukan Top Up eFootball.
Anda dapat menyimaknya terlebih dahulu jika anda ingin mengikuti setiap langkah-langkahnya.
Tak perlu berlama-lama. Berikut ini adalah cara-cara Top up eFootball :
1. Cara Top Up Koin eFootball 2022 via Voucher Google Play

Cara pertama yang bisa para pengguna android ikuti adalah melakukan Top Up dengan menggunakan Google Play Store.
Jika anda menggunakan cara ini anda dapat menggunakan beberapa situs atau platfrom untuk bisa menukarkan kode voucher.
Jika anda ingin ikuti caranya, berikut ini langkah-langkah top up eFootball 2022 dengan menggunakan voucher Gogle Play Store :
- Pertama-tama silahkan anda buka browser dengan klik tautan ini.
- Lalu cari voucher Google Play yang sesuai dengan nominal yang anda inginkan.
- Setelah tayang pilihan metode pembayaran silahkan anda pilih salah satunya dan lakukan pembayaran.
- Tunggu hingga kode voucher Google Play masuk ke akun email anda.
- Kembali dan lanjutkan dengan membuka eFootball dan ke menu SHOP.
- Pilihlah nominal koin yang ingin anda beli.
- Tunggu hingga muncul menu pembayaran Google Play.
- Lalu klik opsi redeem code atau tukarkan kode.
- Lanjutkan dengan masukkan kode voucher Google Play pada kolom yang tersedia.
- Pembelian telah berhasil dan selesai.
2. Top Up eFootball via OVO

OVO merupakan salah satu dompet digital atau e-Wallet yang sangat bisa di andalkan.
Dengan OVO anda bisa dengan mudah untuk melakukan transaksi, salah satunya memudahkan untuk melakukan top up koin eFootball.
Ada beberapa langkah untuk melakukan top up menggunakan OVO, berikut langkah-langkahnya :
- Silahkan anda buka eFootball dan lanjutkan dengan membuka menu SHOP.
- Pilih opsi Koin eFootball.
- Pilih jumlah dan nominal top up yang anda inginkan.
- Tunggu hingga muncul halaman menu pembayaran.
- Lalu klik dapatkan kode pembayaran.
- Silahkan anda klik menu pembayaran opsi OVO.
- Klik beli tunggu proses usai
- dan selesai.
3. Top Up eFootball via Pulsa

Anda dapat gunakan saldo pulsa anda yang tersedia jika anda ingin melakukan top up di dalam game eFootball.
Berikut di bawah ini langkah-langkah top up eFootball 2022 dengan menggunakan pulsa:
- Pertama-tama pastikan pulsa yang anda miliki mencukupi
- Lalu silahkan anda buka eFootball dan pilihlah menu SHOP.
- Pilih opsi Koin eFootball.
- Ketik/Pilih jumlah dan nominal top up.
- Setalah itu tunggu hingga muncul halaman menu pembayaran.
- Silahkan anda klik dapatkan kode pembayaran.
- Lalu klik menu pembayaran opsi Pulsa.
- Klik beli
- Selesai.
4. Top Up eFootball via Gopay

GoPay merupakan salah satu aplikasi yang populer di era teknologi masa kini, kemungkinan besar sudah tidak ada yang tidak mengetahui apa itu GoPay.
GoPay merupakan dompet digital yang tak bisa diragukan lagi kegunaanya, tentu GoPay sangat membantu di tiap transaksi masa kini.
Para pemain eFootball banyak yang menggunakan GoPay untuk melakukan top up koin.
Jika anda ingin menggunakan GoPay untuk melakukan pembelian koin eFootball, anda dapat ikuti langkah-langkah di bawah ini.
Berikut ini adalah langkah-langkah top up eFootball 2022 menggunakan GoPay:
- Buka eFootball dan silahkan anda ke menu SHOP.
- Lanjutkan dengan klik opsi Koin eFootball.
- Pilihlah jumlah serta nominal top up.
- Lalu klik dapatkan kode pembayaran.
- Pilihlah menu pembayaran menggunakan opsi GoPay.
- Klik beli
- selesai.
5. Top Up eFootball via iTunes Gift Card

Untuk anda yang menggunakan smartphone iOS anda dapat mengikuti cara Top Up eFootball via iTunes Gift Card.
Dengan voucher ini anda dapat mengisi saldo Apple ID yang di mana saldo tersebut dapat di gunakan untuk membeli koin di dalam game.
Anda dapat mengikuti langkah-langkah di bawah ini untuk menggunakan iTunes Gift Card:
- Silahkan anda buka browser dan klik tautan ini.
- Carilah iTunes Gift Card sesuai nominal yang anda inginkan.
- Pilih salah satu metode pembayaran dan lanjutkan dengan melakukan pembayaran.
- Isi kode iTunes Gift Card yang telah di terima oleh anda pada email.
- Buka eFootball dan pilih menu SHOP.
- Pilihlah nominal koin yang anda ingin beli.
- Lakukan pembayaran dengan via saldo Apple.
- Pembelian telah berhasil.
Daftar Harga Koin Game eFootball 2022
Game eFootball atau PES ini memiliki daftar harga yang berbeda-beda saat ingin melakukan top up di dalam game.
Anda akan menemukan harga terendahnya dengan harga senilai Rp. 16.000 untuk 100 koinnya dan dengan harga tertingginya mencapai Rp. 1.599.00 untuk 12.000 koinnya.
Untuk anda yang ingin melakukan top up di dalam game, anda dapat melihat pada tabel di bawah ini yang berisikan detail harga koin eFootball.
Berikut ini adalah detail harga koin eFootball 2022:
Koin | Harga |
---|---|
100 koin | Rp16.000 |
520 koin (Free 15 koin) | Rp79.000 |
1.050 koin (Free 40 koin) | Rp159.000 |
2.150 koin (Free 130 koin) | Rp329.000 |
3.300 koin (Free 250 koin) | Rp479.000 |
5.800 koin (Free 750 koin) | Rp799.000 |
12.000 koin (Free 2.100 koin) | Rp1.599.000 |
Akhir Kata
Beberapa cara di atas bisa anda ikuti dengan panduan langkah-langkah yang sudah kami berikan di atas.
Untuk itu kami ucapkan terima kasih atas kunjungan anda pada website Wlslogistic.id.